Produktivitas Pencapaian Akseptor Kategori Metode Kontrasepsi Jangka Panjang

Authors

  • Deda Cornelis

DOI:

https://doi.org/10.37950/wpaj.v3i2.1230

Keywords:

: Productivity, Efficiency, MKJP

Abstract

Abstrak

Judul Penulisan ini adalah Produktivitas Pencapaian Akseptor Kategori Metode Kontrasepsi Jangka Panjang. Tujuan dari Penulisan ini adalah untuk memperoleh gambaran mengenai Produktivitas Pencapaian Akseptor Kategori Metode Kontrasepsi Jangka Panjang. Penulis menggunakan jenis penelitian kualitatif. Produkvitas pegawai sudah cukup baik, tetapi dalam beberapa aspek indikator masih ditemukan kekurangan. Seperti misalnya dalam aspek efisiensi tenaga kerja, hal ini menandakan bahwa ada efisiensi tenaga dalam hal pencapaian askeptor MKJP masih belum ideal.

Kata kunci: Produktivitas, Efisiensi, MKJP

 

 

Abstract

The title of this writing is Productivity of Achievement of Acceptors in the Category of Long-Term Contraceptive Methods. The purpose of this paper is to obtain an overview of the Achievement Productivity of Acceptors in the Category of Long-Term Contraceptive Methods. The author uses this type of qualitative research. Employee productivity is quite good, but in some aspects indicators are still found to be lacking. For example, in terms of labor efficiency, this indicates that energy efficiency in terms of achieving MKJP acceptors is still not ideal.

Keywords: Productivity, Efficiency, MKJP

References

Hasibuan S.P. Malayu. 2001.Manajemen Sumber Daya Manusia.GUNUNG AGUNG : Jakarta

MohamadMahsun. 2006. Pengukuran Kinerja Sektor Publik. Yogyakarta : BPFE.

Mangkunegara. 2010. EvaluasiKinerja SDM. PT RefikaAditama : Bandung.

Nasir, M . 2011, Metode Penelitian. Ghalia Indonesia: Ciawi-Bogor.

Pasolong, Harbani. 2008. Teori Administrasi Publik. Alfabeta : Bandung

Sedarmayanti.2011.Manajemen Sumber Daya Manusia Reformasi Birokrasi dan Manajemen Pegawai Negeri Sipil. PT RefikaAditama : Bandung.

Downloads

Published

2022-03-01

Issue

Section

Articles